MONITORING & EVALUASI PERCEPATAN REALISASI APBD TAHUN 2023 OLEH TIM DIREKTORAT JENDERAL PERIMBANGAN KEMENTERIAN KEUANGAN (DJPK) BERSAMA DENGAN DIREKTORAT JENDERAL PERBENDAHARAAN (DJPb) REPUBLIK INDONESIA PADA BADAN PENGELOLAAN KEUANGAN DAN ASET DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

Pada hari kamis, tanggal 25 Mei 2023 Badan Pengelolaan Keuangan dan Aset Dearah Provinsi Sumatera Selatan menerima Kunjungan dari Tim Direktorat Jenderal Perimbangan Keuangan (DJPK) bersama dengan Direktorat Jenderal Perbendaharaan (DJPb) Pusat yang diketuai oleh Bapak  Ir. Gin Gin Ginanjar,M.Eng. Direktorat Read more

RAPAT EVALUASI RANCANGAN PERDA KABUPATEN BANYUASIN TENTANG PERUBAHAN TA. 2022 RAPERBUP BANYUASIN TENTANG PENJABARAN PERUBAHAN APBD TA. 2022 PADA BADAN PENGELOLA KEUANGAN DAN ASET DAERAH PROVINSI SUMATERA SELATAN

Rapat Evaluasi mengenai Rancangan Peraturan Daerah Kabupaten Banyuasin Tentang Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah TA. 2022 dan Rancangan Peraturan Bupati Banyuasin  tentang Penjabaran Perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah TA. 2022 pada tanggal 28 september 2022 bertempat di Badan Read more

RAPAT EVALUASI RANCANGAN PERDA TENTANG APBD TAHUN ANGGARAN 2022 DAN RANCANGAN PERATURAN BUPATI TENTANG PENJABARAN APBD TAHUN ANGGARAN 2022 KABUPATEN MUSI RAWAS

Berdasarkan Peraturan Menteri Dalam Negeri No 27 tahun 2021 tentang Pedoman Penyusunan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah Tahun Anggaran 2022 dan memastikan hanya program yang benar benar bermanfaat yang dialokasikan, untuk mencapai prioritas pembangunan memerlukan adanya koordinasi dari seluruh pemangku Read more